Rangkaian Input Digital Dan Input Analog Pada Arduino

Baringin
By -
0

Halo para penggembar Elektronika, Kali ini kita akan mengupas dasar-dasar tentang rangkaian Input untuk analog dan digital. Di materi ini di harapkan anda dapat membedakan perbedaan ke dua rangkaian tersebut.

 Materi

    1. Memahami Pin Digital dan Pin Analog

    2. Memahami Sourc Program Arduino

    3. Latihan Membuat Rangkaian

===============================

Bahan Persiapan

1. Lampu LED

2. Module Arduino Uno

3. Kabel Jumper

4. BreadBoard Arduino


    Sebelum memulai materi ini, silahkan di persiapkan bahan di atas jika anda ingin mempraktekkan secara langsung. Namun jika anda menggunakan Flatform TinkerCard anda tinggal ikuti tutorial penggunaannya di materi sebelumnya.. Klik Disini


Rankaian Arduino Uno 

    Nah, Setelah anda persiapkan bahan di atas mari kita mulai merangkai. Tanamkan Resitor dan LED pada BreadBoard seperti yang terlihat pada gambar.

1. Hubungkan kaki Negatif LED ke GND di Arduino

2. Hubungkan Kaki Positif LED ke salah satu kai Resistor.

3. Hubungkan salah satu kaki Resistor ke pin 13 di Arduino



    Selanjutnya Ketikkan Source berikut di Arduino IDE atau di TinkerCard:

int LED = 13;
void setup()
{
  pinMode(LED, OUTPUT);
}

void loop()
{
  digitalWrite(LED, HIGH);
  delay(1000);
  digitalWrite(LED, LOW);
  delay(1000);
}

    
    int LEDE 13, Nilai 13 merupakan nomor pin yang di gunakan di arduino. sedangan int merupakan type data dari nilai LED.
    Perintah digitalWrite merupakan perintah input. Sedangkan nilai HIGHT memberikan perintah untuk menyala (1) dan LOW perintah untuk Mati (0). Nilai yang dikandung Delay adalah nilai lama proses di dalam satuan miliSeccon.

Analog
    Masih di dalam rangkain yang sama, coba rubah source program:
// C++ code
int LED = 13;
void setup()
{
  pinMode(LED, OUTPUT);
}

void loop()
{
  analogWrite(LED, 255);
 
}

    Jalankan arduino dan amati apa yang terjadi. Coba ganti nilai 255 ke 50 dan kembali amati apa yang terjadi. Keterangan cahaya lada LED tentu akan berkurang.

    Jadi dapat disimpulkan bahwa Analog mengandung nilai tetap sedangkan Digital mengandung ni 0 dan 1 atau On Off.

Mengatur Nilai Input:
    Nah, Masih di rangkaian yang sama coba rubah source program seperti berikut:
// C++ code
int led =13;
int terang=0;

void setup()
{
  pinMode(led, OUTPUT);
}

void loop()
{
  for(terang=0; terang<=255; terang++){
    analogWrite(led,terang);
      delay(50);
  }
 
  for(terang=255; terang>=0; terang--){
    analogWrite(led,terang);
      delay(50);
  }
}

    Di source program diatas kita mengatur keterangan lampu secara otomatis. Begitu keterangan mencapai maksimal, 255 maka lampu akan meredup.

Untuk percobaan mari lihat di Vidio nya:



Tags:

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)